Radio Gema Amandit FM Kandangan

Radio Gema Amandit FM Kandangan

Radio Gema Amandit FM Kandangan adalah stasiun radio yang lahir dari sebuah kenekatan. Dibilang nekat, karena keberadaannya adalah akibat 2 faktor utama, “ketidaktahuan dan keingintahuan”.

Adalah Bapak. H. Umar Salmin yang dulunya berprofesi sebagai pedagang obat di Pasar Kandangan yang sama sekali buta tentang dunia radio, mencoba untuk beralih profesi dengan terjun ke dunia broadcasting, dunia yang 180 derajat, sangat jauh berbeda dengan pekerjaanya saat itu.

Secara tidak sengaja, H. Umar (demikian panggilan akrabnya) bertemu dengan teman lamanya, yang berbicara banyak tentang dunia siaran.

Stasiun radio ini menyajikan banyak program terutama informasi dan berita, hiburan dan musik. Radio ini bisa didengarkan di 93.9 FM dan secara online.

Untuk mendengarkan streaming Radio Gema Amandit FM Kandangan anda bisa menggunakan browser dari ponsel pintar dan perangkat lainnya seperti tablet, dan komputer PC atau laptop, tidak perlu menggunakan aplikasi tertentu, anda bisa menggunakan browser seperti Google Chrome atau Mozilla Firefox.

Dengarkan Streaming Radio Gema Amandit FM Kandangan

Atau Anda dapat mendengarkannya melalui halaman ini; http://radioindostream.epizy.com/Radio/Radio-Gema-Amandit-FM-Kandangan.html

Apabila tidak ada suara silahkan anda segarkan halaman dan tunggulah beberapa saat, dan kalau suara masih tidak bisa berarti server radio tersebut sedang offline, silahkan anda lihat perkembangannya dalam beberapa hari kedepan biasanya sudah bisa didengarkan kembali.

Radio Gema Amandit FM Kandangan

Informasi Radio Gema Amandit FM Kandangan

Radio Gema Amandit 93,9 FM berdiri tahun 1994, berada di bawah PT Radio Gema Amandit, beralamat di Jalan H Abdul Wahab Syahrani, Nomor 90 Telp. (0517) 21378 Kandangan Kabupaten Hulu Sungai Utara.

Pemegang saham 50% oleh H. Umar Salmin, 33% Hj. Khadijah dan 17% Robe Rahman, masing-maisng juga berkedudukan sebagai Direktur dan Komisaris. Penanggung jawab bidang siaran dipegang oleh Adib.

Dilihat dari format acaranya, 100% lokal, sedangkan sumber materi acara 90% inhouse production, akuisisi 2% dan kerjasama 8%.

Acara dakwah sebesar 5%, sementara acara lainnya berita 5%, penerangan/informasi 5%, pendidikan dan kebudayaan 10%, hiburan dan musik 50%, iklan 20% dan acara penunjang/layanan masyarakat 5%.

Acara dakwah diformat dalam bentuk Nuansa Islami dan adzan Zuhur, pengajian Al-Quran dan adzan Maghrib, rekaman ceramah pengajian Darul Muhibbin asuhan KH Muhammad Bakhiet dan Hikmah/Tafsir Al-Quran.

Informasi Radio Gema Amandit FM Kandangan

InformasiKeterangan
Nama Badan HukumPT. Radio Gema Amandit
Nama Di UdaraAmandit FM
AlamatJl. H. Abd. Wahab Syahrani No. 90 Simpang Lima Kandangan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan 71213, Kalimantan Selatan
Call SignPM5-DYA
Frekuensi Siaran93,9 MHz FM
Jangkauan SiaranKandangan Dan Sekitarnya
Telepon Dan Fax(0517) 21378, 0852 8282 0939
HP Dan WA0812 5025 704
SMS Center0857 5454 3939
Power1500 Watt
NetworkKBR 68 H Jakarta
DirekturH. Umar Salmin
Kepala StudioH. Adib
Kabag IklanH. Adib
Kabag SiaranAjie Permana
Facebookhttps://www.facebook.com/pages/Radio-Amandit-FM/358944427493215?hc_ref=OTHER
Twitter@amandit939fm
E-mail[email protected]
Websitehttps://amanditfm.com

Tentang Penulis: compzone08

Tertarik dengan blogging, pemrograman web, web design, dan teknologi.

Artikel lainnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.